RESEP JAMU ASAM URAT
Asam urat adalah penyakit sendi yang yang berhubungan dengan
metabolism..Biasanya asam urat disebabkan ketidak mampuan ginjal membuang asam
urat.Zat Asam urat ini ini seharusnya dibuang melalui ginjal tidak sebera
dibuang,sehingga tertumpuk dalam darah.
Gejala yang timbul yaitu,kadar asam urat dalam darah yang melebihi batas
normal.dan terasa sakit yang amat sangat pada tulang sendi.sendi yag terserang
tanpak bengkak.merah.panas,nyeri pada kulit,sakit kepala dan nafsu makan
menurun.
Resep 1
Bahan :
-5 butir Kapulaga
-5 butir cengkeh
-1,5 jahe merah
-1 jari kayu manis
-5 grm biji pala
-10 butir lada-200 grm ubi jalar
Cara buat :
Semua bahan direbus dengan 1000.cc air bersih hingga tersisa 500.cc
Cara pakai :
Airnya diminum ubi jalarnya dimakan
Resep 2
Bahan : bunga pukul delapan
Cara buat: Ambil 5 potong akar
kering sepanjang 5-7 cm rebus akar kering dengan 3 gelas air bersih dalan kuali
tanah sampai mendidih hingga tersisa 1,5 gelas,dinginkan dan disaring.
Cara pakai minum air rebusan 3kali sehari 1gelas 1jam sebelum makan
lakukan secara terus menerus sampai sembuh
Peringatan : wanita hamil dilarang minum jamu ini/dapat berakibat buruk
pada janin dan bayi
Sumber (Resep kita /Jarwo Pramono)
Geen opmerkings nie:
Plaas 'n opmerking